Ditulis Oleh : Specification Handphone
Judul : Sony Ericsson C902
Sony Ericsson C902

Sony Ericsson C902 memiliki layar TFT yang relatif kecil, 2" dengan resolusi QVGA dan berkedalaman 262 ribu warna. Ketika layar dalam kondisi off, layar kelihatan seperti berukuran 2.2" (lebih lebar). Hal ini ternyata ada delapan tombol untuk fungsi kamera yang sensitif disekeliling layarnya.
Layar sebenarnya ialah beresolusi 2" dengan ketajaman warna TFT 262ribu warna. Tetapi jika melihatnya dalam keadaan Turn Off, mungkin orang akan mengira layarnya ialah sebesar 2.2 inci karena tombol touch key untuk kamera memang tidak terlihat aktif dan merata dengan layar. Sony Ericsson C902 akan hadir dalam dua warna Swift Black dan Luscious Red. Keduanya mengambil konsep Bar dan didominasi oleh warna hitam. Keseluruh badannya dibuat dari Bahan Metal sedangkan untuk layar memberikan efek Glossy.
Sebagai ponsel yang mengutamakan fitur kamera, Sony Ericsson C902 dikemas dengan sebuah kamera 5 megapiksel dengan autofokus yang memberikan beberapa fitur menarik. Diantara fitur yang ada antara lain: face detection, image and video stabilizer, auto-rotate, macro mode, photoflash LED.
User Interface dalam ponsel ini menunjukkan sedikit perubahan, Menu model Grid 3x4 masih dipertahankan tetapi jika menu sedang dalam keadaan terpilih akan membesar (Zoom), selain itu adanya fungsi untuk memilih theme sendiri dan mengubah model menu Grid ini menjadi model Rotate yang digeser ke samping atau menu Icon yang digeser ke bawah untuk berganti menu.

Panel Ponsel
Keypad pada ponsel ini cukup empuk, tombol call dan end key diletakkan sejajar di sisi kiri dan kanan ponsel berdempet dengan tombol lainnya. Hal ini agak tidak biasa tetapi ternyata cukup nyaman juga setelah terbiasa menggunakannya.
FITUR UTAMA
PhoneBook, Messaging dan Memory
Pemakai dapat memasukkan 2000 daftar kontak dan menambahkan banyak informasi dan melakukan photocall via perangkat ini. Fasilitas Messaging yang disediakan antara lain SMS, MMS, Email, dan Instant Messaging. Memory Internalnya sebanyak 160Mb bisa dikategorikan cukup untuk menyimpan banyak foto, apalagi jika mengisi slot microSDnya dengan memory berkapasitas raksasa.
Internet dan Connectivity
Mengenai dukungan terhadap layanan jaringan, ponsel C902 ini adalah sebuah ponse global yang mendukung quad-band GSM. Ponsel untuk versi Eropa akan mendukungan layanan HSDPA ( Highs Speed Downlink Packet Access, 3.6 Mbps) untuk transfer data berkecepatan tinggi, sedangkan untuk versi Amerika (Sony Ericsson C902a) dan China daratan (Sony Ericsson C902c) layanan HSDPA ini tidak akan ditemui.
Selain kamera, ponsel ini juga potensial untuk berinternet ria. Dengan HSDPA yang dimilikinya, browsing terasa lebih cepat dan mudah, Download file berukuran besar dalam sekejap dan juga melihat isi web secara Full Pages dalam hitungan detik. Gunakan juga Videocall dengan kamera depan bersama dengan teman dan gunakan fitur video stabilizer untuk hasil yang lebih baik.
Kamera
Kameranya sudah dilengkapi dengan berbagai fitur unggulan seperti pada kamera digital cybershot yang dikeluarkan Sony. Fitur Face Detection yang ada beserta kemampuan Autofokus membuat objek wajah yang dipotret menjadi lebih tajam dan berkualitas tinggi.Untuk mengambil gambar di malam hari, dapatkan juga potret yang sempurna dengan adanya Photo Flash LED yang memberikan kecerahan meski pencahayaan disekeliling sedang tidak bagus. Nyalakan juga Fitur BestPic yang akan mengambil foto dengan snapshot 9 x jepret, tinggal memilih yang terbaik dan hapus sisanya.
Meski tidak menggunakan Xenon Flash, tetapi PhotoFlash LED yang baru ini memberikan hasil yang sama baiknya dengan Xenon Flash. Photoflash LED ini 3x lebih baik dibandingkan dengan reguler LED Flash yang biasa.Gunakan Fitur xPick Story untuk menambahkan musik kedalam multimedia slideshow dari gallery photo yang bisa dishare juga dengan sesama teman. Kelebihan lain yang dimiliki Cybershot C902 ialah adanya fungsi auto-rotate yang secara otomatis akan mengikuti gerakan tangan kita. Kita bisa mengambil Foto secara Landscape atau Potrait hanya dengan mengarahkan ponselnya secara vertikal atau tetap horizontal.
Multimedia (Walkman dan Radio)
Paket multimedia yang disertakana dalam ponsel ini antara lain: Media player dengan Mega Bass rqulizer preset, FM radio dengan RDS, TrackID. Bluetooth dengan A2DP yang memungkinkan musik kualitas stereo dapat dinikmati melalui headset tanpa kabel. Disertakan pula sebuah game Need for Speed sebagai sarana penunjang hiburannya.
Sebagai ponsel yang mengunggulkan kemampuan kamera, ponsel ini juga tidak mau ketinggalan menyediakan berbagai paket multimedia seperti media player dengan Mega Bass equalizer seperti ponsel seri Walkman yang dikeluarkan Sony Ericsson. Selain itu, menonton TV dan mendengarkan Radio juga bisa dilakukan melalui ponsel ini.
Dengan Interface yang hampir menyerupai 3D dan di view secara landscape (memegangnya seperti memegang PSP), menyetir didalam game Need For Speed tidak perlu menggerakan tombol karena terdapat teknologi Motion Sensor yang mendeteksi gerakan ponsel. Hanya perlu menggerakannya ke kiri maka sensor akan mengarahkan mobil ke kiri, saat kita ingin membelok ke kanan kita hanya perlu menggerakkan ponselnya ke kanan. Rasakan pengalaman baru bermain game Need For Speed - Pro Street dengan C902i.
PERFORMA PONSEL
Ponsel ini mampu bertahan selama 400 jam atau lebih dari 10 hari demikian pula jika digunakan untuk talk time bisa mencapai 9 jam.
Ponsel Sony Ericsson C902 memiliki internal memori sebesar 160 MB dengan slot kartu memori M2. Ponsel ini memiliki dimensi dengan ketebalan 10,5 mm dan berat sekitar 107. Dan akan tersedia di pasaran sekitar Q2 tahun 2008 dalam dua pilihan warna : Swift Black dan Luscious Red.
Demikianlah Artikel dari kami yang berjudul Sony Ericsson C902,apakah anda menyukainya ? mudah-mudahan artikel ini bisa memberi manfaat untuk anda semua.
Anda sedang membaca artikel Sony Ericsson C902 dan artikel ini url permalinknya adalah https://specificationhandphone.blogspot.com/2008/06/sony-ericsson-c902.html Artikel yang anda cari Lainnya xxxxx
- Detail Features and specifications of the "HTC EVO 4G Design" an Android smartphone supports GSM and CDMA networks
- Full Specifications "HTC EVO Design 4G" Android Smartphone 2012 With Dual Mode Network WIMAX and CDMA / GSM support
- Full Specifications "HTC EVO Design 4G" Android Smartphone 2012 With Dual Mode Network WIMAX and CDMA / GSM support
- Full Specifications "Sony Ericsson Xperia Arc" the 3G Android Smartphone with Bravia Engine technology
- Full Specifications "Sony Ericsson Xperia Arc" the 3G Android Smartphone with Bravia Engine technology
- BlackBerry Bold 9000
- BlackBerry Bold 9790 and Curve 9380 To Available in Indonesia Priced at 4,599,000 Rupiah (€380)
- BlackBerry Bold 9790 and Curve 9380 With BlackBerry OS 7 To Hit Indonesia Starting on November 25
- BlackBerry Porsche P9981 From Dubai To USA, To Support NFC
- Full Specs and Price New "Blackberry Curve 9360 GSM" Smartphone 2012
- Full Specs and Price New "Blackberry Curve 9360 GSM" Smartphone 2012
- Price and Detailed Specifications GSM Smartphone Product "Blackberry Curve 9360"
- Promo BB Bellagio 9790 XL with Citibank Credit Card at Mall Pondok Indah 2
- Promo BB Bellagio 9790 at Selular Shop for BCA Credit Card Holders
- Promo BB Bellagio Indosat With BNI Credit Card At Mall Taman Aggrek
- Promo BB Bellagio Mall Taman Aggrek With BNI Credit Card
- See the complete Specifications and prices offered on the "Blackberry Torch 9860" Full Touchscreeb
- Specifications and Latest Price for "Blackberry 9860 Torch 2012" Market Assault
- Specifications and Latest Price for "Blackberry 9860 Torch 2012" Market Assault
- Promo BB Bellagio 9790 XL with Citibank Credit Card at Mall Pondok Indah 2
- Promo BB Bellagio 9790 at Selular Shop for BCA Credit Card Holders
- Promo BB Bellagio Indosat With BNI Credit Card At Mall Taman Aggrek
- Promo BB Bellagio Mall Taman Aggrek With BNI Credit Card
- BlackBerry Bold 9790 and Curve 9380 To Available in Indonesia Priced at 4,599,000 Rupiah (€380)
- BlackBerry Bold 9790 and Curve 9380 With BlackBerry OS 7 To Hit Indonesia Starting on November 25
- Promo BB Bellagio Indosat With BNI Credit Card At Mall Taman Aggrek
- Promo BB Bellagio Mall Taman Aggrek With BNI Credit Card
- BlackBerry Bold 9790 and Curve 9380 To Available in Indonesia Priced at 4,599,000 Rupiah (€380)
- BlackBerry Bold 9790 and Curve 9380 With BlackBerry OS 7 To Hit Indonesia Starting on November 25
- Detail Features and specifications of the "HTC EVO 4G Design" an Android smartphone supports GSM and CDMA networks
- Full Specifications "HTC EVO Design 4G" Android Smartphone 2012 With Dual Mode Network WIMAX and CDMA / GSM support
- Full Specifications "HTC EVO Design 4G" Android Smartphone 2012 With Dual Mode Network WIMAX and CDMA / GSM support
- Complete Specifications and Pricing TouchScreen Mobile TV "IMO G98" with Syahrini to Promote Brand
- Harga IMO G98 Syahrini spesifikasi review
- IMO Z3 Tablet Android Low Budget
- Price and complete specifications cheap Projector Phone with Touch screen "IMO W909" Also Equipped Analog TV
- Prices and Specifications TV Phone "IMO G11 Syahrini" With Dual Camera, EDGE and Touchscreen
- Prices and full specification "IMO G98 Syahrini" Local Mobile Phone With Analog TV
- Prices and full specification "IMO W8800 Umay" a Cell Phone Game equipped touchscreen and dual sim on - New!
- Mito 366 Features, Specification, And Price At Short - New!
- Mito 366 Price, Specs At Glance - New!
- Mito 8300 Feel The Magic Fast Processor - New!
- Mito 8300 Price and Specifications, Feel The Magic From Master Limbad - New!
- Mito 8300 Feel The Magic Fast Processor - New!
- Mito 8300 Price and Specifications, Feel The Magic From Master Limbad - New!
- S Nexian Magic A893 Design Like iPhone 4S
- S Nexian Magic A893 Price and Specifications
- S Nexian Touch n Type G790 Feature, Price and Specifications
- S Nexian Touch n Type G790 Price and Specifications
- Pre-Order Nokia N9 Indonesia Through Nokia Stores
- Specifications Latest "Nokia 603" Smartphone Symbian Based 3D Graphic Support
- S Nexian Touch n Type G790 Feature, Price and Specifications
- S Nexian Touch n Type G790 Price and Specifications
- Promo Samsung Galaxy Y (Young) CDMA at Royal Plaza Surabaya, Bandung Indah Plaza and Plaza Semanggi Jakarta
- Samsung GALAXY Tab 10.1 - New!
- Samsung Galaxy Note Released in Indonesia with Telkomsel and Mandiri Credit Card
- Samsung Galaxy Y (Young) CDMA To Release at Bandung Indah Plaza, Royal Plaza Surabaya and Plaza Semanggi Jakarta
- Samsung: Galaxy Tab 7 Plus - New!
- Specification: Samsung Galaxy Tab 7 Plus - New!
- Samsung Galaxy W - New!
- Promo Samsung Galaxy Y (Young) CDMA at Royal Plaza Surabaya, Bandung Indah Plaza and Plaza Semanggi Jakarta
- Samsung Galaxy Y (Young) CDMA To Release at Bandung Indah Plaza, Royal Plaza Surabaya and Plaza Semanggi Jakarta
0 Response to "Sony Ericsson C902"
Post a Comment